PERCOBAAN IPA SEKOLAH DASAR KELAS IV

ROKET

Kelas / Semester : IV / 2

Kompetensi Dasar :

Membuat suatu karya/model untuk menunjukkan perubahan energi gerak akibat pengaruh udara, misalnya roket dari kertas/baling-baling/pesawat kertas/parasut

A. Judul Percobaan

Roket

B. Alat dan Bahan

1. Karton manila 1 Lembar

2. Sedotan 1 Buah

3. Gunting 1 Buah

4. Karet Gelang 3 Buah

5. Balon 1 Buah

6. Penggaris 1 Buah

7. Lem 1 Buah

C. Cara Kerja

1. Buat pola (1,2,3, dan 4) pada karton manila lalu gunting sesuai dengan bentuk masing-masing. Lihat gambar dibawah.

clip_image002 clip_image004 clip_image006 clip_image008

2. Buat tabung dari pola (1) Lihat Gambar.

clip_image010

3. Buat kerucut dari pola (2).

clip_image012

4. Pasangkan kerucut pada tabung dengan menggunakan lem.

clip_image014

5. Pasang pola (3) pada tabung, sehingga tampak seperti pada gambar.

clip_image016

6. Pasang balon pada sedotan, ikat dengan karet gelang.

7. Pasang sedotan tersebut pada pola (4).

clip_image018

8. Pasang pola (4) yang telah dilengkapi dengan balon pada tabung seperti gambar.

clip_image020

 

BATERAI JERUK

Kelas /Semester : IV / 2

Kompetensi Dasar :

Menjelaskan berbagai energi alternatif dan cara penggunaannya

A. Judul Percobaan

Baterai Jeruk

B. Alat Dan Bahan

1. Jeruk nipis 5 buah

2. Lempeng seng ukuran 5 cm x 0,5 cm 5 lembar

3. Lempeng tembaga ukuran 5 cm x 0,5 cm 5 batang

4. Kabel halus sepanjang 15 cm 6 buah

5. Lampu LED 1 buah

C. Cara Kerja :

  1. Setiap jeruk ditusuk 4 lempeng seng,yang berfungsi sebagai kutub negatif (-),dan satu lempeng tembaga yang berfungsi sebagai kutub positif (+), dalam satu belahan yang sama pada jeruk.
  2. Lempeng seng pada jeruk yang satu dihubungkn dengan lempeng tembaga pada jeruk yang lain melalui kabel kecil.
  3. Hubungkan dengan lampu LED.

clip_image002

 

Source : Buku Sekolah Elektronik (BSE) Ilmu Pengetahuan ALAM SD dan MI kelas IV Karya Poppy K. Devi & Sri Anggraeni

0 Response to "PERCOBAAN IPA SEKOLAH DASAR KELAS IV"

Post a Comment